0396 : Mengusap Wajah Setelah Salam

Tanya :

Mamet El-Mustahdy


assalamu'alaikum

setelah salam (dlm sholat), sunnahnya mengusap dahi/wajah pakai satu tangan/2 tangan y?

_matursuwun

Jawaban :

Zainul Abidin As-Syuja'i  

Wa'alaikum salam wr wb...!

Setelah mengucapkan salam memang disunnahkan membaca Istighfar 3X lalu mengusap dahi & wajahnya Biyaminihi (dengan tangan kanannya) sambil

membaca (Ashadu An Laa Ilaaha
Illa Huwar Rohmanir Rohim Allohumma Adzhib 'Anni Alhamma Walhazana).


'Ibaroh

ﺍﻟﻨﺺ: ﻭﺭﻭﻳﻨﺎ ﻓﻲ ﻛﺘﺎﺏ ﺍﺑﻦ ﺍﻟﺴﻨﻲ، ﻋﻦ ﺍﻧﺲ ﺭﺿﻲ ﺍﻟﻠﻪ ﻋﻨﻪ ﻗﺎﻝ% :ﻛﺎﻥ ﺭﺳﻮﻝ ﺍﻟﻠﻪ ﺻﻠﻰ ﺍﻟﻠﻪ ﻋﻠﻴﻪ ﻭﺳﻠﻢ ﺍﺫﺍ ﻗﻀﻰ ﺻﻼﺗﻪ ﻣﺴﺢ ﺟﺒﻬﺘﻪ ﺑﻴﺪﻩ ﺍﻟﻴﻤﻨﻰ، ﺛﻢ ﻗﺎﻝ" :ﺍﺷﻬﺪ ﺍﻥ ﻻ ﺍﻟﻪ ﺍﻻ ﺍﻟﻠﻪ ﺍﻟﺮﺣﻤﻦ ﺍﻟﺮﺣﻴﻢ، ﺍﻟﻠﻬﻢ ﺍﺫﻫﺐ ﻋﻨﻲ ﺍﻟﻬﻢ ﻭﺍﻟﺤﺰﻥ."

sumber kitab : http://www.saedsharaf.ps/hadeeth/details.asp?BookNo=601&TitleID=16891


Diskusi : https://www.facebook.com/groups/forsil.jabodetabek/permalink/287823988022665/
Dokumen : https://www.facebook.com/notes/forsil-aswaja-nusantara/0382mengusap-wajah-setelah-salam/358153794323017
Forsil Aswaja Tujuan didirikannya Group Forsil Aswaja Nusantara adalah untuk memelihara, melestarikan, mengembangkan dan mengamalkan ajaran Islam yang berhaluan Ahlus Sunnah Wal-Jama'ah dengan menganut salah satu dari madzhab yang empat (Hanafi, Maliki, Syafi'i dan Hanbali) serta mempersatukan langkah para 'Ulama beserta pengikut-pengikutnya dan melakukan kegiatan-kegiatan Majelis Ta'lim dan Silaturahmi yang bertujuan untuk menciptakan kemaslahatan mayarakat, kemajuan bangsa dan ketinggian harkat serta martabat manusia.

Belum ada Komentar untuk "0396 : Mengusap Wajah Setelah Salam"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel